Untuk menampung serta merekatkan hubungan antar seluruh lulusan Program Studi Magister (S2) Tadris Bahasa Inggris (TBI) IAIN Tulungagung dibentuklah suatu wadah alumni dengan nama HP – ABI (Himpunan Alumni Bahasa Inggris). Himpunan alumni ini harus memberi peran banyak tidak hanya bagi sesama anggota tetapi bermanfaat bagi lembaga serta masyarakat luas pada umumnya. Aktivitas yang digalakkan
HP- ABI sudah mulai dirancang sejak mahasiswa menempuh penulisan Tesis. Tepatnya pada tanggal 19 Juli 2019 di Tulungagung. Kepengurusan HP – ABI disepakati berdasarkan hasil pertemuan alumni.
Susunan Kepengurusan Himpunan Alumni Bahasa Inggris sebagai berikut:
Ketua : Afida Munawati
Wakil ketua : Moh Nofal
Sekretaris : Dian Ndaru Purwanti
Bendahara : Zuraida
Seksi – seksi :
- Humas : Hildawati Eka S., Afif Anikmatul L., Deris Cahyo P.
- Sosial : Amirotun Nafisal A., Olivia Hajar A., Umi Wardah M.
- Pendidikan : Umi Maghfiroh, Meiliana Hidayati, Deti Sulaibah
- Keagamaan : Yunita, Regi Esa Sura P., Age Nurhildawati
Program kerja yang dilakukan oleh Himpunan Alumni Bahasa Inggris (HP – ABI) diantaranya:
seksi seksi | kegiatan | hasil |
humas | Melakukan promosi HP – ABI melalui website dan media sosial lainnya. | Meningkatnya partisipasi alumni untuk terlibat dalam kegiatan sarasehan tiap tahun. |
Sosial | Menyelenggarakan kegiatan sosial kemasyarakatan. | – Sosial Menyelenggarakan kegiatan sosial kemasyarakatan. Mengunjungi keluarga alumni. – Terlaksananya kegiatan berbagi nasi untuk masyarakat yang membutuhkan. |
Pendidikan | – Pendidikan Membantu penyelenggaraan seminar. Terselenggarakannnya diskusi, seminar oleh Program Studi TBI. – Memberikan sumbangan akademik. Pemberian sumbangan berupa buku pada suatu yayasan. | – Pendidikan Membantu penyelenggaraan seminar. Terselenggarakannnya diskusi, seminar oleh Program Studi TBI. – Memberikan sumbangan akademik. Pemberian sumbangan berupa buku pada suatu yayasan. |
Keagamaan | Melakukan aktivitas keagamaan. | – Terlaksananya syiar Islam. – Terselenggarakannya Halal bi Halal. |